Senin, 03 Februari 2014

kata kata bijak

Kata kata Bijak - Pengalaman adalah guru yang baik, menjadikan kita berusaha menjadikan hidup lebih baik dari sebelumnya. Sebagai penyemangat menjalani kehidupan adakalanya diperlukan kata kata bijak yang berisi kritikan dan ajakan membangun. Kata mutiara merupakan kata bijak kehidupan dan kata bijak cinta yang diharapkan mampu memberi semangat.
Ulasan kali ini tentang kata kata bijak yaitu kata kata penyemangat untuk Anda yang sedang dalam tekanan mental, depresi atau galau karena putus cinta. Kata bijak akan membantu kita alam memecahkan problematika. Selain itu kata kata bijak juga bagus untuk status di facebook maupun twitter. Nah, supaya lebih jelasnya mari kita lihat bersama-sama kata bijak tersebut sebagai berikut.

KATA KATA BIJAK TERBARU
kata kata bijak 
 
Hidup ini bukan hanya mencari yang terbaik, namun lebih kepaa menerima kenyataan bahwa kamu adalah kamu. Jadi dirimu sendiri.

Seberat apapun beban masalah yang kamu hadapi saat ini, percayalah bahwa semua itu tak pernah melebihi batas kemampuan kamu.

Jangan nilai orang dari masa lalunya karena kita semua sudah tidak hidup di sana. Semua orang bisa berubah, biarkan mereka membuktikannya.

Waktu adalah pedang, jika kamu bisa menggunakan dengan baik, maka pasti akan membawa keberuntungan, tapi jika kau menggunakan dengan buruk, pasti dia akan membunuhmu.

Setiap jiwa yang dilahirkan telah tertanam dengan benih untuk mencapai keunggulan hidup. Tetapi benih tidak akan tumbuh seandainya tidak dibajai dengan keberanian.
 
Kita lahir dengan dua mata di depan wajah kita, kerana kita tidak boleh selalu melihat ke belakang. Tapi pandanglah semua itu ke depan, pandanglah masa depan kita.

Keluarga yang baik dimulai dengan cinta, dibangun dengan kasih sayang, dan dipelihara dengan kesetiaan.  

Lebih mudah melakukan sesuatu dengan benar daripada menjelaskan mengapa Anda tidak melakukannya dengan benar.

Waktu malam merupakan saat yang tepat untuk mengenang kembali peristiwa pada hari ini maupun masa lalu, waktu yang tepat berkumpul bersama keluarga, waktu untuk belajar menjadi bijak dan istirahat dari kejenuhan.
 
Kadang kamu harus buat keputusan tuk mengalah, atau kamu akan kehilangan dia yang kamu cinta hanya karena kamu keras kepala.

Perbuatan adalah cerminan isi hati. Jika hati dipenuhi kebaikan, maka sikap dan tinakan akan baik, pun sebaliknya.

Jangan selalu katakan "masih ada waktu" atau "nanti saja". Lakukan segera, gunakan waktumu dengan bijak.

Keberhasilan seseorang bukan hanya diukur dari oleh besar kecilnya otot dan otak, tetapi oleh kebesaran hatinya. 

Jangan sesali apa yang sudah pergi. Jangan tangisi apa yang sudah tiada. Tetapi, bangkitlah dan bina kembali apa yang telah hilang dan telah pergi.

Orang sombong biasa nya suka mengatakan yang berlebihan dan tak bijak, padahal itu semua tidak ada pada nya.

Meski pernah terluka, jangan pernah berhenti mencinta, layaknya balita yang baru belajar berjalan, pasti awalnya akan ada luka yang sakit.

Jangan takut akan perubahan. Kita mungkin kehilangan sesuatu yang baik, namun kita akan peroleh sesuatu yang lebih baik lagi.

Dalam kehidupan tiada yang abadi, karena untuk setiap ‘Selamat Datang’ akan selalu diakhiri dengan ‘Selamnat Tinggal’

Sejahat-jahatnya manusia-Ia tidak mungkin menolak dan marah jika diperlakukan dengan ramah.

Masa lalu sudah lewat, tak akan kembali lagi, masa depan itu belum terjadi jadi kita tak tahu apa yang terjadi dan akhirnya hanya berangan berharap sesuatu, tapi di masa kinilah, kita harus menentukan dan membuat keputusan terhadap diri kita.

Kata kata Bijak

Cara terbaik untuk membalas dendam terhadap orang yang menghina Anda, adalah menjadi lebih berhasil daripadanya.

Meratapi dan menyesali masa lalu tak akan mengubah apa pun. Bangkit dan perbaiki setiap kesalahan yang ada.

Orang yang bijak adalah yang tahu siapa yang harus dia percaya. Orang yang lebih bijak adalah dia yang selalu bisa dipercaya.

Mengemis cinta seseorang hanya membuatmu tidak berkualitas. Jika dia mencintaimu, kamu tak perlu mengemis cintanya.

Kenalilah sahabat yang disamping Anda. Sahabat ialah yang mengulurkan pelukan ketika Anda terjatuh.

Orang yang kuat hatinya, bukan mereka yang tidak pernah menangis, melainkan orang yang tetap tegar ketika banyak orang yang menyakitinya.

Banyak hal yang bisa menjatuhkanmu, tapi satu-satunya hal yang benar-benar dapat menjatuhkanmu adalah sikapmu sendiri.

Lakukanlah yang terbaik dalam sebuah kesempatan. Karena mungkin itu kesempatan terakhirmu, yang tak akan bisa kamu dapatkan lagi selamanya.
 
Ketika kehadiranmu tak dianggap, ketahuilah bahwa kamu sedang belajar tentang cara PEDULI.

Jangan membenci mereka yang mengatakan hal buruk tuk menjatuhkanmu, karena merekalah yang buatmu semakin kuat setiap hari.

Kebahagiaan sering datang kepada kita dalam bentuk kesakitan, kehilangan, dan kekecewaan, tapi dengan kesabaran, kita segera akan melihat bentuk aslinya. Insya Allah.

Perasaan yang paling berbahaya adalah iri, karena iri hati melahirkan kebencian dan kebencian akan membunuhmu perlahan.

Bukan harta dan ketenaran yang membahagiakan, tapi kedamaian dalam kesibukan yang bermanfaat, bersama mereka yang kau cintai.

Jadilah dinding yang kuat ketika masa-masa sulit. Jadilah matahari yang tersenyum, ketika masa-masa indah. 

Apa yang nampak mempesona hanyalah sebatas kulit yang akan sirna seiring pertambahan usia.

Hari ini sebelum kamu mengatakan kata-kata yang tidak baik, Pikirkan tentang seseorang yang tidak dapat berbicara sama sekali.

Tidak masalah seberapa sering engkau jatuh, yang terpenting adalah seberapa cepat engkau bangkit.

Mengucapkan kata kata lebih mudah dibanding bertindak. Karenanya, orang yang bijak adalah orang yang mampu mebuktikkan ungkapannya.

Ada dua perkara yang tidak lepas dari dusta, yaitu terlalu banyak berjanji dan terlalu keras mencari sebuah alasan.

Setiap orang sukses pasti mempunyai kegagalan. Jangan takut gagal karena kegagalan adalah bagian dari kesuksesan. 

Kumpulan Kata kata Bijak terbaru diatas adalah kumpulan kata motivasi yang semoga dapat menginspirasi agar kita menjadi pribadi yang lebih bijak. Dan kumpulan kata kata mutiara diatas saya dapatkan dari berbagai referensi yang menyajikan rangkuman kata motivasi bijak. Itulah beberapa kata bijak yang bisa kami sampaikan. Terima kasih telah membaca informasi kumpulan kata kali ini. Semoga bermanfaat. (ws)

0 komentar:

Posting Komentar